Terapi bekam sudah di kenal di Indonesia dan terbukti bermanfaat bagi kesehatan. Namun, ternyata bekam juga dapat bermanfaat bagi kesehatan jantung. Berikut ini akan dijelaskan mengenai manfaat bekam untuk jantung.
Penyebab Timbulnya Penyakit Jantung
Jantung merupakan organ penting yang mendukung manusia agar bisa hidup. Setiap orang bisa saja menderita penyakit jantung yang dikarenakan pola hidup tidak sehat dan keturunan. Di bawah ini merupakan hal-hal yang dapat memicu timbulnya penyakit jantung, yaitu :
1. Aliran darah yang kurang di otot jantung.
2. Merokok berlebihan.
3. Pembuluh darah yang tersumbat.
4. Pengkapuran pada saluran pembuluh darah.
5. Obesitas.
6. Mengkosumsi makanan berkolesterol tinggi.
Manfaat Terapi Bekam Bagi Kesehatan Jantung
Pengobatan asal Tiongkok yaitu terapi bekam di klaim dapat membantu mengobati penyakit jantung. Berikut ini manfaat bekam untuk jantung Anda, yaitu :
a. Bisa Mengurangi Lemak Pada Pembuluh Darah
Aliran darah terhambat karena adanya penumpukan lemak di pembuluh darah, dan pengobatan bekam ternyata dapat menurunkan kadar lemak yang ada di dalam pembuluh darah tersebut.
b. Menurunkan Darah Tinggi
Saat dibekam, darah kotor yang keluar mengandung kolesterol dan lemak yang merupakan penyebab dari timbulnya hipertensi, jika hipertensi dapat diatasi, maka resiko penyakit jantung pun akan berkurang.
c. Membentuk Senyawa Baik
Membentuk senyawa untuk mengatasi penyakit jantung yang disebut Nitrit Oxide
Bekam dapat merangsang senyata Nitrit Oxide yang memberikan manfaat untuk jantung.
d. Melancarkan Aliran Darah yang Menuju Jantung
Penyakit jantung timbul karena aliran darah tersumbat. Oleh karena itu terapi bekam ternyata dapat melancarkan aliran darah tersebut, sehingga suplai darah ke organ jantung maksimal.
e. Bisa membantu proses pembentukan pembuluh darah yang baru
f. Mengurangi kadar lemak dan kolesterol yang berbahaya
g. Mencegah pengentalan darah
Manfaat bekam untuk jantung sangat beragam, dimulai dari meredakan hipertensi yang merupakan penyebab penyakit jantung muncul, dan juga merangsang pembentukan senyawa yang berguna bagi kesehatan jantung. Lakukan terapi ini pada ahlinya agar mendapatkan hasil atau manfaat lebih optimal.