Membantu Hilangkan PTSD Dengan Terapi Akupuntur

Terapi akupuntur tidak hanya bisa membantu mengatasi stres biasa, akupuntur juga membantu hilangkan PTSD atau stres pasca trauma. Simak penjelasannya berikut ini.

Akupuntur Membantu Hilangkan PTSD

Terapi akupuntur diklaim bermanfaat untuk mengatasi masalah kesehatan pada manusia. Terapi ini juga sudah tersebar luas di berbagai negara dan memiliki ciri khasnya masing-masing di suatu negara.

Namun, perlu diketahui bahwa terapi akupuntur berasal dari negeri tirai bambu atau Cina. Terapi ini sudah digunakan sejak ribuan tahun lalu untuk mengatasi penyakit tubuh.

Stres adalah salah satu masalah yang bisa menyerang kapan saja. Stres juga bisa memicu masalah kesehatan lainnya. Akupuntur ternyata bisa mengurangi efek stres yang terjadi, termasuk gangguan stres pasca trauma.

- Advertisement -

PTSD atau Post-Traumatic Stress Disorder, kondisi ini adalah kondisi kesehatan jiwa yang disebabkan karena peristiwa traumatis. Sebagian orang akan kesulitan menjalani hidup karena peristiwa yang membuatnya trauma.

Untuk mengatasinya, akupuntur bisa dijadikan sebagai salah satu cara efektif menghilangkan stres karena masalah trauma. PTSD bisa disebabkan oleh kondisi berikut ini:

– Kecenderungan temperamental
– Pengalaman yang menakutkan
– Mewarisi resiko kesehatan mental

Untuk mengobati masalah ini, psikoterapi bisa dijadikan sebagai salah satu cara untuk mengurangi gejala penyakit ini. Sedangkan metode pengobatan lain yang bisa mengatasi penyakit ini adalah akupuntur.

Akupuntur bisa membuat kesehatan mental dan fisik seseorang membaik. Dengan akupuntur, stres dan masalah kejiwaan bisa diatasi karena akupuntur memiliki efek menenangkan tubuh dan pikiran yang membuat tubuh menjadi bugar.

Masalah stres yang dialami karena telah mengalami kejadian traumatis juga bisa diatasi dengan mencoba terapi akupuntur. Akupuntur juga bisa membuat seseorang menjadi tidak terlalu bergantung dengan obat.

BACA JUGA  Melakukan Pijat Refleksi Untuk Mengobati Demam Tubuh

Untuk mencegah mengalami PTSD, anda bisa meminta bantuan dan dukungan pada waktu yang tepat untuk mencegah ketakutan dan stres berlebihan setelah mengalami peristiwa traumatis.

Anda bisa menceritakan masalah atau mendapatkan hiburan dan dukungan dari keluarga atau teman dekat yang bisa membuat Anda terhindar dari rasa takut dan terbayang-bayang peristiwa yang mengakibatkan trauma berlebihan.

Karena, jika masalah trauma terus berlanjut dan perasaan takut dan khawatir terus dibiarkan hingga memperparah keadaan, stres berkepanjangan dan gangguan mental serta kesehatan orang tersebut akan terganggu.

TERBARU

Menkes Budi Launching Wingko (Wolbachia Ing Kota) Semarang

Pada tanggal 30 Mei, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia secara...

Pakar Akupuntur Jelaskan Manfaat TCM dalam Menyembuhkan Demensia

Manfaat TCM dalam menyembuhkan demensia semakin mendapatkan perhatian sebagai...

Makanan Untuk Mengatasi Cemas Asal Jepang yang Bisa Anda Coba

Para peneliti di Osaka Metropolitan University telah melakukan penemuan...

Memahami Apa itu Integrative Medicine

Integrative Medicine, atau yang dikenal juga sebagai pengobatan integratif,...

Kemenkes Beri Penghargaan Inovator Teknologi Kesehatan Terbaik di Indonesia

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI baru-baru ini memberikan penghargaan kepada...

Termasuk Penyembuh HIV/AIDS, Berikut Beberapa Pengobatan Herbal Terkenal dari Afrika

Pengobatan herbal tradisional telah menjadi bagian penting dari budaya...

Mengenal Ventosa, Alat Kesehatan Tradisional dari Eropa yang Mirip Bekam

Terapi Ventosa, yang mirip dengan bekam, adalah salah satu...

Fitofarmaka, Memanfaatkan Kekuatan Obat Herbal untuk Kesehatan dan Kesejahteraan

Fitofarmaka, juga dikenal sebagai obat herbal, merupakan produk yang...

Cuaca Panas, Kemenkes Imbau Jemaah Haji Waspada 5 Penyakit ini

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menghimbau jemaah haji Indonesia waspada dengan...

Mengenal Terapi Herbal dari Kashmir

Dikenal karena keanekaragaman hayatinya, Kashmir merupakan tempat yang kaya...

Menkes Budi Launching Wingko (Wolbachia Ing Kota) Semarang

Pada tanggal 30 Mei, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia secara resmi launching Wingko (Wolbachia Ing Kota) di Kota Semarang. Wolbachia merupakan salah satu inovasi dalam...

Pakar Akupuntur Jelaskan Manfaat TCM dalam Menyembuhkan Demensia

Manfaat TCM dalam menyembuhkan demensia semakin mendapatkan perhatian sebagai alternatif yang menjanjikan. Pengobatan Tradisional Cina (TCM) telah lama dikenal sebagai pendekatan holistik dalam menjaga...

Makanan Untuk Mengatasi Cemas Asal Jepang yang Bisa Anda Coba

Para peneliti di Osaka Metropolitan University telah melakukan penemuan menarik yang dapat mengubah cara kita memandang makanan dalam menjaga kesehatan mental dan mengurangi stres....

Memahami Apa itu Integrative Medicine

Integrative Medicine, atau yang dikenal juga sebagai pengobatan integratif, merupakan pendekatan medis yang menggabungkan metode-metode konvensional dengan terapi komplementer dan alternatif. Konsep ini berfokus...

Kemenkes Beri Penghargaan Inovator Teknologi Kesehatan Terbaik di Indonesia

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI baru-baru ini memberikan penghargaan kepada para inovator teknologi kesehatan terbaik di Indonesia dalam acara Health Innovation Day 2023. Penghargaan dari Kemenkes...

Termasuk Penyembuh HIV/AIDS, Berikut Beberapa Pengobatan Herbal Terkenal dari Afrika

Pengobatan herbal tradisional telah menjadi bagian penting dari budaya Afrika selama ribuan tahun. Benua ini kaya akan sumber daya alam yang melimpah, termasuk berbagai jenis...