Atasi Penyakit Ambeien Dengan Obat Ambeien Herbal

Ambeien terjadi jika adanya pelebaran pembuluh darah pada area anus yang menimbulkan rasa sakit. Obat ambeien herbal sudah dipercaya oleh sebagian besar masyarakat Indonesia untuk atasi masalah ini. Berikut ini akan dijelaskan mengenai obat herbal untuk atasi ambeien.

Macam-macam Obat Ambeien Herbal

Penyakit ambeien menyebabkan adanya pembengkakan pada area anus dan bahkan bisa disertai dengan pendarahan. Pola hidup tidak sehat seperti kurangnya bergerak, kurang meminum air mineral dan kurang mengkonsumsi makanan berserat membuat seseorang bisa terkena ambeien.

Penyakit ambeien bisa juga disebabkan karena sulitnya buang air besar atau duduk dalam posisi yang sama dalam waktu lama. Adapun gejala dari penyakit ambeien adalah :

– Terjadi pendarahan saat buang air besar
– Gatal dan terasa panas di area anus
– Kesulitan saat buang air besar
– Adanya benjolan di area anus

- Advertisement -

Di bawah ini beberapa tanaman obat yang bisa mengatasi masalah ambeien, yaitu
:

1. Akar kangkung

Vitamin A, C, B1, kalsium, fosfor, protein dan zat besi sudah terkandung di dalam kangkung. Selain daun dan batangnya enak dikonsumsi, akar kangkung bisa dimanfaatkan untuk atasi ambeien dengan meminum rebusan air akar kangkung.

2. Lidah buaya

Selain untuk atasi masalah kecantikan, zat antioksidan dalam lidah buaya bisa digunakan sebagai obat ambeien dengan mengkonsumsi jus lidah buaya.

3. Daun sirsak

Kandungan anti bakteri dalam daun sirsak dapat mengatasi masalah ambeien. Dengan mengkonsumsi air rebusan daun ini di pagi dan malam hari, Anda bisa atasi masalah ambeien hingga sembuh.

4. Daun ungu

Kandungan alkaloid di daun ini berfungsi sebagai anti peradangan dan bisa digunakan untuk atasi masalah ambeien. Caranya ialah dengan mengkonsumsi air rebusan dari daun ungu.

BACA JUGA  Manfaat Akupuntur Untuk Bumil Hingga Pascamelahirkan

5. Cocor bebek

Selain sebagai tanaman hias, cocor bebek juga bisa dijadikan bahan obat untuk atasi masalah ambeien. Dengan mengeringkan daun cocor bebek dan membuatnya menjadi teh, masalah ambeien akan segera teratasi.

6. Urang aring

Biasanya tanaman ini digunakan sebagai obat penyubur rambut. Namun, tanaman ini bisa juga digunakan sebagai obat ambeien dengan cara meminum air rebusannya atau menumbuk tanaman ini dan mengoleskannya ke area benjolan.
Penyebab Munculnya Ambeien

Adapun penyebab dari munculnya penyakit ini ialah :
– Sembelit berulang
– Usia tua
– Kehamilan
– Tekanan dalam perut meningkat
– Obesitas
– Sering mengedan saat buang air besar

Jika Anda mengalami penyakit ambeien, Anda bisa mencoba membuat obat ambeien herbal untuk mengatasinya. Selain bahan yang digunakan mudah didapat, rebusan dari bahan herbal di atas bisa dikonsumsi dengan aman atau jika ingin lebih leluasa, konsultasikan ke dokter terlebih dahulu.

TERBARU

Menkes Budi Launching Wingko (Wolbachia Ing Kota) Semarang

Pada tanggal 30 Mei, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia secara...

Pakar Akupuntur Jelaskan Manfaat TCM dalam Menyembuhkan Demensia

Manfaat TCM dalam menyembuhkan demensia semakin mendapatkan perhatian sebagai...

Makanan Untuk Mengatasi Cemas Asal Jepang yang Bisa Anda Coba

Para peneliti di Osaka Metropolitan University telah melakukan penemuan...

Memahami Apa itu Integrative Medicine

Integrative Medicine, atau yang dikenal juga sebagai pengobatan integratif,...

Kemenkes Beri Penghargaan Inovator Teknologi Kesehatan Terbaik di Indonesia

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI baru-baru ini memberikan penghargaan kepada...

Termasuk Penyembuh HIV/AIDS, Berikut Beberapa Pengobatan Herbal Terkenal dari Afrika

Pengobatan herbal tradisional telah menjadi bagian penting dari budaya...

Mengenal Ventosa, Alat Kesehatan Tradisional dari Eropa yang Mirip Bekam

Terapi Ventosa, yang mirip dengan bekam, adalah salah satu...

Fitofarmaka, Memanfaatkan Kekuatan Obat Herbal untuk Kesehatan dan Kesejahteraan

Fitofarmaka, juga dikenal sebagai obat herbal, merupakan produk yang...

Cuaca Panas, Kemenkes Imbau Jemaah Haji Waspada 5 Penyakit ini

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menghimbau jemaah haji Indonesia waspada dengan...

Mengenal Terapi Herbal dari Kashmir

Dikenal karena keanekaragaman hayatinya, Kashmir merupakan tempat yang kaya...

Menkes Budi Launching Wingko (Wolbachia Ing Kota) Semarang

Pada tanggal 30 Mei, Kementerian Kesehatan Republik Indonesia secara resmi launching Wingko (Wolbachia Ing Kota) di Kota Semarang. Wolbachia merupakan salah satu inovasi dalam...

Pakar Akupuntur Jelaskan Manfaat TCM dalam Menyembuhkan Demensia

Manfaat TCM dalam menyembuhkan demensia semakin mendapatkan perhatian sebagai alternatif yang menjanjikan. Pengobatan Tradisional Cina (TCM) telah lama dikenal sebagai pendekatan holistik dalam menjaga...

Makanan Untuk Mengatasi Cemas Asal Jepang yang Bisa Anda Coba

Para peneliti di Osaka Metropolitan University telah melakukan penemuan menarik yang dapat mengubah cara kita memandang makanan dalam menjaga kesehatan mental dan mengurangi stres....

Memahami Apa itu Integrative Medicine

Integrative Medicine, atau yang dikenal juga sebagai pengobatan integratif, merupakan pendekatan medis yang menggabungkan metode-metode konvensional dengan terapi komplementer dan alternatif. Konsep ini berfokus...

Kemenkes Beri Penghargaan Inovator Teknologi Kesehatan Terbaik di Indonesia

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI baru-baru ini memberikan penghargaan kepada para inovator teknologi kesehatan terbaik di Indonesia dalam acara Health Innovation Day 2023. Penghargaan dari Kemenkes...

Termasuk Penyembuh HIV/AIDS, Berikut Beberapa Pengobatan Herbal Terkenal dari Afrika

Pengobatan herbal tradisional telah menjadi bagian penting dari budaya Afrika selama ribuan tahun. Benua ini kaya akan sumber daya alam yang melimpah, termasuk berbagai jenis...